Polusi udara atau pencemaran udara yang akhir-akhir ini menjadi semakin tidak terkendali membuat kita harus lebih aware atau peduli terhadap kebersihan lingkungan. Banyak dari kita yang kurang menyadari, akan bahaya dari udara yang tercemar. Salah satu komponen dari pencemaran udara adalah debu.
Debu merupakan partikel kecil yang memiliki ukuran kurang dari 500 mikromilimeter. Banyak orang yang belum mengetahui bahaya yang ditimbulkan akibat jika kita menghirup terlalu banyak debu. Debu dapat menjadi penyebab dari berbagai macam penyakit. Mulai dari yang ringan hingga yang berat seperti pneumokoniosis.
Banyak cara untuk mencegah agar debu maupun pencemaran udara tidak terhirup oleh saluran pernafasan kita. Salah satunya memakai alat pelindung diri Masker.
Masker Debu Harga Terbaru
Ada 2 jenis masker yang umum beredar di pasaran. Yaitu :
- Masker Medis, masker yang digunakan untuk kepentingan medis, seperti operasi pembedahan maupun perawatan pasien dengan penyakit menular berbahaya.
- Masker non-medis, masker yang biasa dipakai semua orang untuk kepentingan sehari-hari. Seperti bekerja, berkendara, dan kegiatan luar ruangan lainnya.
Setiap jenis masker tentunya dibuat dengan bahan kain yang berbeda. Masker medis dibuat dengan bahan yang memiliki kemampuan efisiensi penyaringan terhadap virus dan bakteri hingga 99%. Sedangan masker Non-Medis, dibuat dengan bahan kain.
Masker non-medis juga memiliki kemampuan penyaringan terhadap bakteri maupun virus, akan tetapi tidak lebih maksimal dari masker medis.
Silahkan simak ulasan spesifikasi masker kain berikut ini :
Brand | Masker Kain Katun 2 Ply |
||
---|---|---|---|
Warna | Biru | ||
Ukuran | 12 cm x 18 cm | ||
Material | Kain Katun
(Water Repellent) |
||
Jenis Tali | Tali Ikat | ||
Washable | Yes | ||
Grade | Non-Medis |
Dari data tabel diatas, kita sudah bisa melihat seperti apa masker kain diatas. Masker diatas termasuk ke dalam masker non-medis. Yang artinya masker lebih baik dipakai untuk keperluan sehari-hari. Selain itu, masker juga sudah menggunakan bahan yang water repellent, hal tersebut dapat menghindarkan diri kita dari drop let seseorang yang mungkin membawa virus maupun penyakit menular lainnya.
Anda Butuh Masker Berkualitas?
Untuk Anda yang sekarang ini bingung mencari masker berkualitas dengan harga yang terjangkau, kini Anda tidak perlu bingung lagi. Kini kami PT Patigeni Mitra Sejati hadir lebih dekat dengan Anda. Anda tidak perlu beranjak dari rumah Anda hanya untuk membeli masker.
Cukup dengan gawai Anda dan masker akan sampai di depan rumah Anda. Untuk melakukan pembelian masker debu dengan spesifikasi diatas, Anda bisa langsung melakukan pembelian melalui link pembelian berikut ini. (Beli masker)
Tidak hanya masker, kami juga menyediakan kebutuhan APD Medis untuk Anda. Tentunya, APD Medis kami merupakan APD Medis yang berkualitas, dan dibuat sesuai dengan standart keamanan untuk APD Medis. Silahkan klik disini untuk melihat produk APD Medis lengkap kami.
Untuk informasi lebih lanjut mengenai produk-produk yang kami jual, silahkan jangan sungkan untuk menghubungi kami melalui menu contact us yang tersedia pada halaman situs kami.